jatiluwih

jatiluwih

Selasa, 09 Agustus 2011

Generasi Para Bung


SUKARNO-HATTA-SJAHRIR-TAN MALAKA
DALAM DIALOG
KEBHINEKAAN MACAM APA YANG MASIH HARUS DIPERJUANGKAN.


1. BagiGenerasi Para “Bung”
            Para bung, generasipendirinegarainiberhasilmempersatukan Indonesia yang terpecahdalamberbagaietnis, lingkungansetempat. Merekamemepergunakanlogikaberpikir: mengapabangsainiterusberadadalampenjajahan? Karenamerekatidakbersatu, karenamerekatidakdididik, karenamerekatidakmemilikikesadaranbahwamempunyaitanah air yang satu, karenamerekamiskindandibuatmiskinolehkolonialismedan imperialism, karenamerekatidakmenyadarihargadirisebagaibangsadanmemangdibuattetapmerasarendahdiri, inlander. Karenaitulahgenerasi “bung” initerlebihdahulumemperjuangkankesadaranakan Indonesia terlebihdahulu. Generasipara bung inidikomandoiolehbeberapa orang yakniSukarno-Hatta-Sjahrir-Tan Malaka.
1.1 Sukarno
            DalambukunyamencapaiIndonesia Merdeka, Sukarno memaparkanbahwasolusibangsa Indonesia lepasdaripenjajahanadalahperlunyapergerakan kea rah keIndonesiaanyang bersatu, kepencapaiankemerdekaan demi hidup yang lebihbaikdansempurnasebagaimanusia. Hal inidicapaidenganperjuangan non-kooperatif yang dilakukandenganbeberapacara: (1). Pendidikanrakyat agar merekapercayapadamartabatdirisendiri, percayapadakekuatansendiri. (2). Denganmenggerakkanmassaaksirakyat (kaummarhaen). (3). Melaluipenggalangankepribdiansendiri “self help”. (4). Melaluipembentukankekuatanmassa. Dalampemikirannyaini, sukarnomemandang, demokrasi yang paling cocokuntuk Indonesia adalahdemokrasipolitikdanekonomi yang memberikan 100 persenkekuataanyapadarakyat (dari, oleh, untukrakyat).

1.2 Tan Malaka
            MenurutTan Malaka, penyebabpenjajahanadalahsistemkapitalis-kolonialisdanfeodalis,makajikaingin Indonesia merdeka, mestinyamerupakanpemerdekaan total baikpolitik, ekonomi, social budayamaupunsikapmentalnya. Terdapatduamasalahkrusial yang menjadipemikiranTan Malaka, yakni (1).Mengapabangsa Indonesia dijajahbegitu lama. (2). Bagaimanabisamandirisebagaibangsasetelahmengenyahkanpenjajahdanbagaimanacaramengenyahkannya.
AnalisisTan Malaka, tidakhanyakolonialismeekonomis yang mencengkram Indonesia, akantetapijugasistemfeodalismetelahterlebihdahulumenjajah mental masyarakat Indonesia. Makadariitu, perluadanyarevolusi total yang mampumengubah mental kulturalmasyarakat Indonesia.
Karenaitulah Indonesia tidakhanyamembutuhkanrevolusifisiksajauntukmencapaikemerdekaan, tetapijugadilembariolehrevolusicaraberpikirdanmengartikanrealitassecarabaru, daninilahpokokkerangka “madilog”. Revolusicaraberpikir, danbermentalitasbaru yang realistis, rasionaldandinamis. Kombinasinyaakanmenghasilkanvisikenegaraandalamideologimassadanstrategipolitik yang konseptual.

1.3 Hatta
            Hataamerupakansalahsatupenggiatprinsip non-kooperasi.MenurutpemikiranHattayang disalurkannyamelaluiperhimpunan Indonesia, pendidikanpolitikpersatuandansolidaritasbangsaharuslahdiperjuangkan, dandalammelawanpenjajahan, haruslahdiperjuangkanpentingnyapendidikanrakyatbaikituuntukpemudamaupunremaja. Inilah yang menjadipokokpemikiranhattasemasamudanyadanstudi di belanda, yaknikemerdekaandanpembangunanhargadiri.
            PemikiranHattaini, kemudiandilanjutkannyasampai Indonesia merdeka.Dalamkumpulanpidatonya yang berjudulEkonomidan Pembangunan, dalammenanganipermsalahanekonomibangsainiperluadanyasebuahsistem yang mampumengakomodasikeadaanekonomimasyarakat Indonesia.
Sistemekonomiinibercoraksosialisme yang khas Indonesia (sosialismeIndonesia), dimanaproduksidilakukanolehbanyak orang, untukbanyak orang demi menujumasyarakatadilmakmur, suatumasyarakat yang bebasdarikemiskinandankesengsaraanhidup.Bentuknyatasosialisme Indonesia iniadalahkoperasi, yang bercita-citamenjadibangunanmasyarakat yang bebasdaripertentangan, persaingan, semuaproduksidilakukansebagaiusahabersamadanuntukbersama.
MunculnyaSosialisme Indonesia didasaiatasadanyakesadaranpertentanganrasantarbangsa Indonesia denganBelanda, yang bersumberdaripertentangankepentingan.Dari sinilahsosialisme Indonesia menampakkancirikhasnya.Dalampelaksanaannyasetelah era kemerdekaan, sosialisme Indonesia diejawantahkandalampasal 33 UUD 1945, dimanapemerintahmengontrolperekonomian yang menguasaihajathidup orang banyakdengandasarperekonomianrakyatsebagaiusahabersama yang dikerjakansecarabersama.Disinilahletaktitikgravitasiperekonomiannegara yang terletakpadapemerintahdankoperasi, yang manakoperasijugadipergunakansebagaisaranauntukmerancangmasyarakat Indonesia yang kolektif.
Padazamanpergerakanmenuju Indonesia merdeka, hattamemilikidua kata kuncipokok yang ditulisnyadalamkumpulankaranganhattayakni: kerakyatandankebangsaan.
a. Kerakyatan
Rakyat yang sadarmerupakandaulatatasdirinya, aktifterlibatdalamkehidupanpolitis, ekonomidan social.Inilahdemokrasimenuruthattamengoreksidemokrasisempitbarat yang hanyapolitisdanbercorakindividualis.Demokrasiataukedaulatanyang menjadidasarkehidupanpolitik, ekonomidan social Indonesia merdeka.
b. Kebangsaan
Kebangsaanalahattaadalahsebuahkebangsaandimanarakyatlah yang menjaditolakukurderajat Indonesia, bukanningratmaupunelit.Pemimpin, elitbaruberfungsidanpunyaartiapabilabersama-samadanberdampingandenganrakyat yang sadardaninsafakankedaulatannyasendiri. Bagihatta, keindonesiaanmerdekamestilahmerajanyarakyatberdasarkemauanrakyat.

1.4 Sjahrir
            Dalambeberapapemikirannya, keindonesiaanmenurutSjahriradalahperjuangankeIndonesiaanyang bermartabatdanmanusiawi, dimanadifokuskanmenujurevolusikerakyatan.Negara RI haruslahmenjadisarana, alatperjuangandemokratis yang menjaminsecarapenuhhak-hakdasarmanusia.Revolusikerakyatanjugamerupakansebuahrevolusi social yang bergeraktidakhanya demi kedaulatandanpersatuan Indonesia, tetapijuga demi kemerdekaanrakyatdarisegalapenindasan, kemiskinan, kemalangandankesewenangan.
Disampingpadarevolusi, Indonesia jugadihadapkanpadapergulatankekuatan-kekuataninternasional, pergulatanpengaruhantarasosialismedankapitalismeimperialis.Dalammengatasinya, sjahrirmemakai 3 carayakni (1). Diplomasidamaidanmemperhatikankepentingankemanusiaandankeadilan. (2). Revolusinasional yang terusdiarahkanmenujurevolusi social demokratis. (3). Kaderisasimelaluipartaidemokratisrevolusioner yang mampumenanamkankesadarantanggungjawabsosialdankesadarandemokratisdalammenangkalbaumiliterisme, denganidealisme yang sadardengantemapokokperjuanganyaituatasnamarakyatseluruhnyadankemanusiaansemesta.

2. Bagigenerasikita? Relevansiuntukkita
            KeIndonesiaanpadamasasekarangharusnyamampumendidikkitaberanimembicarakanpermasalahandansoallingkunganhinggamauturuntangandidalamnya.Keindonesiaan yang mampumemperingatkankitaterhadapbahayazamandanmemeberiketeguhankeyakinanuntukmenghadapinya

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More